Efektivitas Pijat Bayi di Iringi Murottal Al-Qura'an Terhadap Kualitas Tidur Bayi usia 3-9 Bulan di PMB NY.Wulan Tahun 2024

Sri Anjani, Delvia (2024) Efektivitas Pijat Bayi di Iringi Murottal Al-Qura'an Terhadap Kualitas Tidur Bayi usia 3-9 Bulan di PMB NY.Wulan Tahun 2024. Diploma thesis, Universitas Bhakti Kencana.

[thumbnail of Cover.pdf] Image
Cover.pdf - Published Version

Download (67kB)
[thumbnail of Pengesahan.pdf] Image
Pengesahan.pdf - Published Version

Download (263kB)
[thumbnail of Pengujian.pdf] Image
Pengujian.pdf - Published Version

Download (184kB)
[thumbnail of Pernyataan.pdf] Image
Pernyataan.pdf - Published Version

Download (230kB)
[thumbnail of Kata Pengantar.pdf] Text
Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (76kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (145kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf - Published Version

Download (233kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf - Published Version

Download (107kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf - Published Version

Download (427kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (153kB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (170kB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf - Published Version

Download (77kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (113kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf - Published Version

Download (2MB)

Abstract

Di indonesia, prevalensi gangguan tidur bayi mencapai 44,2%. Sekitar 72% orangtua menganggap ini adalah masalah kecil. Masalah kualitas tidur bayi berdampak pada kesehatan fisik dan psikologisnya. Terdapat satu diantara metode yang digunakan dalam mengoptimalkan kualitas tidur bayi yaitu pijat bayi diiringi murottal yang mampu memberikan timbal balik berupa kenyamanan, dukungan
dan terciptanya tidur yang nyenyak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pijat bayi diiringi murottal Al-qur’an terhadap kualitas tidur bayi 3-9 bulan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dengan tipe One-Group
pretest-posttest Design, populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu yang memiliki bayi usia 3-9 bulan. Yang memenuhi kriteria inklusi dan tidak termasuk ekslusi menggunakan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Penelitian ini menggunakan satuan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan sebelum dilakukan pijat bayi diiringi murottal Al-qur’an hampir seluruhnya bayi dengan
kualitas tidur buruk sebanyak 25 (83,3%) dipengaruhi oleh berbagai factor seperti lingkungan, psikologis, terlalu banyak latihan fisik yang berlebihan, posisi tidur
yang kurang nyaman, pengaturan tidur, gizi yang baik dan penyakit, sesudah bayi dilakukan intervensi tersebut sebagian besar dari responden dengan kualitas tidur
yang baik sebanyak 22 bayi (73,3%) ini karena terapi murottal al-qur’an dan pijat bayi beroperasi sama yaitu mampu menciptakan hormone serotonin dan
mengonversikan kedalam melatonin, yang berimpak meningkatkan kualitas tidur bayi. Uji statistic T menunjukkan bahwa pvalue 0,00 <a.0,05 atau (p<a). sehingga Hͣa diterima. Artinya ada pengaruh pijat bayi diiringi murottal Al-qur’an terhadap kualitas tidur bayi di PMB Ny. Wulan. Penelitian ini diharapkan menjadi tolak ukur di PMB dan menjadi motivasi dalam menciptakan suasana yang nyaman selama pemijatan.

Kata Kunci : Pijat Bayi,Murottal Al-Qur'an,Kualitas Tidur

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: C Kebidanan > CD Bayi dan Anak
Divisions: Kampus Pusat (Bandung) > Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: Pustaka Pustaka Pustakawan
Date Deposited: 04 Sep 2025 02:16
Last Modified: 04 Sep 2025 03:48
URI: https://repository.bku.ac.id/id/eprint/122

Actions (login required)

View Item
View Item