Uji Aktivitas Antioksidan dengan Metode DPPH (1.1-Difenil-2-Pikrilhidrazil)dan Penetapan Kadar Flavonoid Total pada Makroalga Eucheuma Cottonii

Fauzia, Julia (2024) Uji Aktivitas Antioksidan dengan Metode DPPH (1.1-Difenil-2-Pikrilhidrazil)dan Penetapan Kadar Flavonoid Total pada Makroalga Eucheuma Cottonii. Other thesis, Universitas Bhakti Kencana.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf - Published Version

Download (131kB)
[thumbnail of Halaman Pengesahan.pdf] Text
Halaman Pengesahan.pdf - Published Version

Download (688kB)
[thumbnail of Pernyataan.pdf] Text
Pernyataan.pdf - Published Version

Download (356kB)
[thumbnail of Kata Pengantar.pdf] Text
Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (120kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (180kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf - Published Version

Download (156kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf - Published Version

Download (143kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf - Published Version

Download (370kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (240kB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf - Published Version

Download (108kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (105kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (180kB)

Abstract

Antioksidan adalah senyawa yang mempunyai kemampuan untuk menghambat dan memperlambat serta mencegah oksidasi. Eucheuma cottonii merupakan salah satu jenis spesies rumput laut yang sudah banyak dibudidayakan dan memiliki banyak
manfaat salah satunya di industri farmasi. Eucheuma cottonii diketahui mengandung senyawa metabolit sekunder dengan berbagai bioaktivitas seperti antibakteri, anti kanker, anti diabetes dan antioksidan. Tujuan penelitian ini yaitu
mengetahui nilai IC50 pada ekstrak etanol, fraksi n-heksana, etil asetat, dan metanolair, mengetahui ekstrak dan fraksi yang memiliki aktivitas antioksidan kuat, dan mengetahui kadar flavonoid yang terkandung dalam ekstrak dan fraksi. Pengujian aktivitas antioksidan menggunakan metode DPPH (1,1 diphenyl-1-pikrylhidrazyl) dan analisis kadar flavonoid total. Aktivitas antioksidan ditujukan dengan nilai IC50
dari ekstrak makroalga merah menunjukan pada semua pelarut kuat akan tetapi nilai IC50 paling bagus pada pelarut metanol-air menunjukan nilai IC5079,972 µg/ml. Kadar flavonoid pada tanaman makroalga merah paling banyak yaitu pada pelarut metanol-air yaitu 0,20 mgQE/mg.

Kata kunci: Antioksidan DPPH;Eucheuma Cottonii;UAE,Fraksi dan flavonoid

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: B Farmasi > BD Biologi Farmasi
Divisions: Kampus Pusat (Bandung) > Fakultas Farmasi > S1 Farmasi
Depositing User: Pustaka Pustaka Pustakawan
Date Deposited: 02 Sep 2025 08:22
Last Modified: 22 Sep 2025 07:30
URI: https://repository.bku.ac.id/id/eprint/84

Actions (login required)

View Item
View Item