Uji Aktivitas Antioksidan Tujuh Daun Mangga (Mangifera indica L.) Dengan Metode Peredaman Radikal Bebas DPPH

Fauzi, Fachrel Hanif (2023) Uji Aktivitas Antioksidan Tujuh Daun Mangga (Mangifera indica L.) Dengan Metode Peredaman Radikal Bebas DPPH. Other thesis, Universitas Bhakti Kencana.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (105kB)
[thumbnail of Halaman Pengesahan.pdf] Text
Halaman Pengesahan.pdf

Download (229kB)
[thumbnail of Pernyataan.pdf] Text
Pernyataan.pdf

Download (334kB)
[thumbnail of Kata Pengantar.pdf] Text
Kata Pengantar.pdf

Download (134kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf

Download (175kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (71kB)
[thumbnail of Bab 1.pdf] Text
Bab 1.pdf

Download (147kB)
[thumbnail of Bab 2.pdf] Text
Bab 2.pdf

Download (402kB)
[thumbnail of Bab 3.pdf] Text
Bab 3.pdf

Download (74kB)
[thumbnail of Bab 4.pdf] Text
Bab 4.pdf

Download (209kB)
[thumbnail of Bab 5.pdf] Text
Bab 5.pdf

Download (416kB)
[thumbnail of Bab 6.pdf] Text
Bab 6.pdf

Download (74kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (136kB)
[thumbnail of Lampiran.pdf] Text
Lampiran.pdf

Download (919kB)

Abstract

Daun Mangga, Mangifera indica L. merupakan salah satu obat tradisional sebagai diabetes,kanker, dan antioksidan. Senyawa kimia yang terkandung Ekstrak daun mangga mengandung
fenol, saponin, tanin, steroid/triterponoid, flavonoid. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan aktivitas antioksidan dari ekstrak tujuh jenis daun mangga (Mangifera indica L.) yaitu mangga arumanis, mangga apel, mangga indramayu, mangga kweni, mangga gedong gincu, mangga kiojay, mangga madu. Ekstraksi dilakukan dengan metode maserasi
menggunakan pelarut etanol 96%. Pengujian aktivitas antioksidan menggunakan metode peredaman radikal bebas DPPH. Berdasarkan hasil pengujian, didapatkan aktivitas antioksidan tujuh jenis daun mangga (Mangifera indica L.) yang diuji menggunakan metode DPPH berpotensi sebagai antioksidan pada rentang IC50 28,168 - 48,686 µg/mL. Ekstrak etanol mangga gedong (M-GD) memiliki aktivitas paling kuat dengan nilai IC50 28,168 µg/mL. Dapat disimpulkan bahwa ke tujuh daun mangga memiliki aktivitas antioksidan karena nilai IC50 <50 µg/mL sehingga termasuk kategori sangat kuat.

Kata Kunci: antioksidan, DPPH, ekstrak, Mangifera indica L.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: B Farmasi > BD Biologi Farmasi
Divisions: Kampus Pusat (Bandung) > Fakultas Farmasi > S1 Farmasi
Depositing User: Pustaka Pustaka Pustakawan
Date Deposited: 02 Nov 2025 09:19
Last Modified: 02 Nov 2025 09:19
URI: https://repository.bku.ac.id/id/eprint/1641

Actions (login required)

View Item
View Item