Show simple item record

dc.contributor.authorJANUARTI, RAHMA
dc.date.accessioned2021-02-23T02:07:07Z
dc.date.available2021-02-23T02:07:07Z
dc.date.issued2019-04-15
dc.identifier.urihttp://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1430
dc.description.abstractChronic Kidney Disease (CKD) termasuk ke dalam 10 penyakit terbesar di RSUD Cismis periode Januari sampai Juni 2018 sebanyak 10,07% dengan jumlah 125 dari 1241 kasus, Chronic Kidney Disease (CKD) adalah kegagalan fungsi ginjal untuk mempertahankan metabolisme serta keseimbangan cairan dan elektrolit akibat destruksi struktur ginjal yang progresif dengan manifestasi penumpukkan sisa metabolit (toksit uremik) di dalam darah dengan tanda dan gejala pada sistem pulmonal seperti gangguan gastrointestinal ditandai batasan karakteristik tidak selera makan (anoreksia), mual, muntah, mulut terasa kering, rasa lelah, nafas berbau, nyeri atau kram perut, penurunan berat badan, anemia, kelelahan dan kurangnya pengetahuan tentang diet penyakit Chronic Kidney Disease (CKD). Hal ini menyebabkan adanya masalah keperawatan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh. Dengan teknik nonfarmakologi masalah ini dapat diatasi oleh perawat pendidik dengan cara memberikan informasi kebutuhan nutrisi. Metode: Studi kasus yaitu untuk mengeksplorasi suatu masalah / fenomena dengan batasan terperinci, memiliki pengambilan data yang mendalam dan menyertakan berbagai sumber informasi yang dilakukan pada dua orang pasien Chronic Kidney Disease (CKD) dengan masalah keperawatan ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh. Hasil: Berdasarkan pengkajian, diperoleh masalah keperawatan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh pada klien dan klien 2 yang ditandai porsi makan berkurang dan penurunan berat badan. Setelah dilakukan asuhan keperawatan dengan memberikn intervensi keperawatan selama 3x24 jam, masalah keperawatan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh pada klien 1 dan klien 2 dapat teratasi pada hari ketiga. Diskusi : Respon yang sama, hal ini dipengaruhi oleh kondisi atau status kesehatan klien sebelumnya. Sehingga perawat harus melakukan asuhan keperawatan yang komprehensif untuk menangani masalah keperawatan pada setiap pasien.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUNIVERSITAS BHAKTI KENCANAen_US
dc.subjectChronic Kidney Disease (CKD), Nutrisi Kurang Dari Kebutuhan, Pendidikan Kesehatan, Asuhan Keperawatanen_US
dc.titleASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN CHRONIC KIDNEY DISEASE (CKD) DENGAN KETIDAKSEIMBANGAN NUTRISI KURANG DARI KEBUTUHAN TUBUH DI RUANG DAHLIA II RUMAH SAKIT UMUM DAERAH CIAMISen_US
dc.typeOtheren_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record