Show simple item record

dc.contributor.authorADYTIA SAFITRI, FADILLA
dc.date.accessioned2021-02-22T08:02:15Z
dc.date.available2021-02-22T08:02:15Z
dc.date.issued2019-04-08
dc.identifier.urihttp://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1221
dc.description.abstractCongestive Heart Failure adalah suatu keadaan dimana jantung gagal memompakan darah seckukpnya dalam memenuhi kebutuhan sirkulasi tubuh dan tidak dapat memenuhi kebutuhan oksigen pada berbagai organ. Hal ini menimbulkan berbagai gejala klinis di antaranya : dyspnea, ortonea, pernapasan cheyne-stokes, paroxysmal noctrurnal dyspnea (PND) , asites, pitting edema, berat badan meningkat, dan gelaja yang paling sering di jumpai adalah sesak nafas pada malam hari yang mungkin muncul tiba tiba dan menyebabkan penderita terbangun. Pada periode Januari 2018 hingga Oktober 2018 didapatkan 470 orang (13%) penderita CHF di RSU dr.Soekardjo Tasikmalaya. Hal ini menyebabkan penulis mengangkat masalah keperawatan ketidakefektifan pola napas. Tujuan : pembuatan karya tulis ini untuk memperoleh pengalaman dalam melaksanakan Asuhan Keperawatan Pada Klien Congestive Heart Failure (CHF) dengan Ketidakefektifan Pola Napas di Ruang Melati III RSU dr.Soekardjo Tasikmalaya. Metode yang di gunakan yaitu metode deskriptif dengan teknik studi kasus pada 2 klien dengan diagnosa medik Congestive Heart Failure (CHF) dengan Ketidakefektifan Pola Nafas. Hasil : setelah dilakukan tindakan keperawatan yang dilakukan, eva luasi di capai pada hari ke empat , diagnosa ketidakefektifan pola napas pada klien 1 dan klien 2 dapat teratasi. Diskusi : berdasarkan hasil pada pasien gagal jantung pemberian posisi Semi Fowler 45 derajat dapat membantu mengurangi sesak , dimana sesak juga berdampak pada kualitas tidur klien di waktu siang dan malam hari. Oleh sebab itu , diharapkan pemberian semi fowler 45 derajat ini dapat dijadikan sebagai salah satu intervensi mandiri perawat pada pasien dengan masalah keperawatan ketidakefektifan pola nafas dan dapat di terapkan oleh keluarga secara mandiri dirumah.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUNIVERSITAS BHAKTI KENCANAen_US
dc.subjectpola nafas, gagal jantung kongestif, sudut posisi tidur.en_US
dc.titleASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN CONGESTIVE HEART FAILURE (CHF) DENGAN KETIDAKEFEKTIFAN POLA NAPAS DI RSU dr.SOEKARDJO TASIKMALAYAen_US
dc.typeOtheren_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record